Kategori

Terbaru : Contoh Format SKMT Untuk Pencairan Sertifikasi

Diposkan oleh On 12:13 AM

SKMT Adalah Surat Keterangan Melaksanakan Tugas dengan Nomor Surat Dibawahnya. Misalnya kalau madrasah kami dengan Nomor : MTs.k/33/RSY/PP.01.1/013/VII/2015. Nomor ini mengandung makna 
  • MTs.k artinya ..... 
  • 33 artinya
  • RSY artinya Yayasan yang menaungi MTs Kami
  • PP.01.1
  • 013 artinya urutan nomor surat pada tahun ini
  • VII adalah Bulan dikeluarkannya surat berarti VII adalah Juli
  • 2015 adalah Tahun dikeluarkanya Surat Keterangan
SKMT itu harus bersetempel dan Tanda Tangan Basah, Arti Basah adalah Asli bukan di Scan atau di Foto Kopi. Jika Jumlah yang diinginkan rangkap 5 maka semua Surat Keterangan ini harus berstempel basah semua. Urutan Penanda tanganan adalah dari Kepala Madrasah dahulu kemudian diketahui oleh Pengawas Masing-masing.

Surat Keterangan dengan nama SKMT ini berisi bahwa Kepala Madrasah Menerangkan bahwa Gurunya benar-benar telah melaksanakan tugas sebagai guru Mapel yang ada. ARtinya Kepala Madrasah menjadi saksi bahwa guru tersebut benar-benar mengajar mata pelajaran dengan Jumlah Jam Tatap Muka yang terhitung.

Berikut ini Contoh Screen SHotnya.

Contoh Format SKMT Untuk Pencairan Sertifikasi